Selamat Datang di Web Desa Kaliangsana Kecamatan Kalijati Kabupaten Subang

Web desa Kaliangsana merupakan sarana informasi publik sebagai salah satu wujud penerapan teknologi informasi di pedesaan

Potensi UMKM Kaliangsana

Industri Kreatif di Desa Kaliangsana

Potensi Kaliangsana sebagai daerah industri

Desa Kaliangsana merupakan daerah industri di Kabupaten Subang.

Rambutan, Buah khas Kaliangsana

Buah Rambutan merupakan buah-buahan khas Kaliangsana

Jalan Tol Cipali

Desa Kaliangsana dilewati jalur tol Cipali

Kamis, 26 Maret 2015

Jalan Tol Cipali di Kaliangsana

Selain sebagai salah satu pusat industri di kabupaten Subang, Desa Kaliangsana juga memiliki potensi strategis yaitu Jalan Tol Cikampek - Palimanan (Cipali).

Jalan Tol Cipali Desa Kaliangsana

PERTANIAN

Potensi pertanian di Kaliangsana yang paling populer adalah buah rambutan. Kaliangsana merupakan salah satu wilayah di Kabupaten Subang sebagai penghasil buah rambutan terbaik.
Ketika musim panen rambutan tiba masyarakat memfokuskan kegiatan pertanian pada perdagangan buah rambutan.

Industri di Kaliangsana


Desa Kaliangsana  merupakan desa di Kabupaten Subang yang termasuk zona industri, banyak perusahaan yang mendirikan pabriknya di Desa Kaliangsana diantaranya:


PT. SUNGWON INDOJAYA



PT. NINDYA BETON

PT. CENTRAL AGROMINA

Potensi Usaha Kecil dan Menengah



Di desa kaliangsana terdapat beberapa usaha kreatif yang bisa dijadikan peluang bisnis dianataranya adalah :
  • Pengrajin Alat Dapur Alumunium  


  • Usaha Pembuatan Kue Tradisional

STRUKTUR ORGANISASI